Difabel


Istilah difabel awalnya muncul dan mulai banyak digunakan oleh para aktifis-aktifis peduli kaum disabilitas.

Para aktifis menggunakan istilah difabel agar para penyandang disabilitas mendapakatkan persamaan hak. Disabilitas bukanlah orang cacat,melainkan orang yang memiliki cara atau kemampuan berbeda dibanding orang-orang pada umumnya.

Apa sih arti difabel itu sendiri?

Difabel adalah istilah yang digunakan untuk menyebut seseorang yang memiliki keterbatasan atau ketidak sempurnaan, baik secara fisik maupun mental.

Orang-orang yang termasuk dalam kategori difabel adalah:

Disabilitas secara fisik

-Tunanetra (tidak dapat melihat)
-Tunarungu (tidak dapat mendengar)
-Tunawicara (tidak dapat berbicara atau bisu)
-Tunadaksa (memiliki kekurangan fungsi anggota tubuh atau cacat)

Disabilitas secara Mental

-Tunalaras (Orang yang mengalami gangguan kemampuan untuk mengendalikan emosional atau control sosial)
-Tunagrahita (Orang yang mengalami keterbelakangan mental, lemah dalam kecerdasan berfikir)

Jadi sekarang sudah tahu ya, istilah difabel itu sendiri.

***
#30DWC
#Day22
#ODOP

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Semangkuk Ramen

RINDU NOVEMBER

Bagai Hujan di Padang Tandus